Rabu, 22 Februari 2017

Meracik Ramuan Kunyit Untuk Cegah Penyakit Asam Urat

Meracik Ramuan Kunyit Untuk Cegah Penyakit Asam Urat



Kunyit merupakan salah satu jenis rempah rempah yang memiliki banyak manfaat dan khasiat. Negara kita ini Indonesia tercinta kaya akan rempah rempah, bahkan dulu menurut sejarahnya pada pasa penjajahan belanda rempah-rempah di negara kita banyak dipakai dan di ambil oleh negara penjajah itu menandakan negara kita ini subur dan menghasilkan rempah-rempah berkualitas dalam jumlah banyak.

Baca juga : Obat asam urat di apotik

Dilihan dari sejarah lain penyebaran Islam di negara kita salah satunya adalah melalui perdagangan rempah-rempah yang berasal dari arab, gujarat dan juga persia. Kembali lagi ke topik, karena di negara kita ini kaya akan rempah-rempah berarti untuk mendapatkan kunyit sangatlah mudah. Anda bisa mencarinya di warung,pasar, hingga super market dan harganya sangat terjangkau.

Kunyit sering digunakan sebagai bumbu masakan dan juga pelengkap makanan. Tapi ternyata selain bisa dijadikan sebagai bumbu masak kunyit memiliki manfaat bagi kesehatan yaitu untuk pencegahan rematik. Sebelumnya dibahas kunyit dapat meredakan permasalahan pada persendian, dan asam urat ini adalah salah satu penyakit sendi.

Tanpa basa-basi lagi langsung saja ke ramuannya :
  • Bersihkan kunyit dengan air bersih
  • Potong menjadi 2 bagian
  • Parut sampai halus
  • Peras dan masukan perasannya kedalam gelas
  • Minumlah secara rutin minimal 1 minggu sekali
Sekian Tips Untuk Hari Ini
Semoga Sajian Saya Bermanfaat

Post By. Neko

Tidak ada komentar:

Posting Komentar